Arsip berita
2016-10-25
Tim Densus 88 juga menangkap seorang pria di Jawa Timur atas dugaan keterlibatan dalam jaringan Jamaah Islamiyah.
2016-10-25
Menurut data Pusat Pelayanan Terpadu Pemberdayaan Perempuan dan Anak Kota Denpasar, korban kejahatan Robert mencapai 23 anak.
2016-10-24
Ketua KPU Jakarta berharap setiap pasangan calon menjaga kedamaian Jakarta selama masa kampanye dari 28 Oktober 2016 hingga 11 Februari 2017.
2016-10-24
Pakar terorisme menduga adanya pembayaran ransom untuk pembebasan mereka, namun pemerintah menyangkal hal itu.
2016-10-21
Kepala SMKN 6 menjelaskan, sekitar 40 persen siswa berasal dari keluarga miskin sehingga setiap tahun ajaran, banyak orang tua mengajukan keringanan biaya sekolah.
2016-10-21
Warga desa gempar ketika mengetahui Santoso menjadi pimpinan kelompok militan yang paling diburu, karena menurut mereka dia tak begitu paham agama.
2016-10-20
Juru Bicara Kepresidenan mengatakan pemerintahan Jokowi-JK tetap berkomitmen dalam penegakan hukum terkait pelanggaran HAM.
2016-10-20
Pengamat menilai dengan meninggalnya pelaku, sangat besar kemungkinan kasus ini tak berlanjut, tapi polisi memastikan terus melakukan penyelidikan.
2016-10-20
Mengatakan itu resiko sebagai teroris, perakit bom Thamrin menerima vonis 10 tahun penjara.
2016-10-19
Pakar lingkungan menilai ratifikasi Perjanjian Paris sebagai langkah positif menuju penyelamatan iklim.
2016-10-19
Menurut International Union for Conservation of Nature, keberadaan orangutan, yang masuk kategori sangat terancam punah, terdesak akibat aktivitas manusia.
2016-10-18
Pakar terorisme mengatakan, masyarakat tak perlu khawatir berlebihan karena mereka sudah tercatat di kepolisian.
2016-10-18
Komnas HAM sedang menyusun kebijakan untuk meredam kekerasan terhadap LGBT di Indonesia.
2016-10-17
Walapun budaya Tabuik yang telah turun–menurun di Pariaman berakar dari tradisi kepercayaan Syiah, masyarakat setempat menolak keberadaan aliran tersebut.
2016-10-17
Usai mendengar tuntutan, Ali mengatakan segera menyiapkan pembelaan untuk dibacakan dalam sidang lanjutan Senin depan.