Arsip berita
2025-03-24
"Kejahatan ini mencederai rasa kemanusiaan kita. Minimal, pelaku harus dihukum seumur hidup."
2025-03-24
“Korban adalah pendidik dan tenaga medis—bukan mata-mata.”
2025-03-21
Akademisi dan aktivis menilai gagasan memenjarakan koruptor di pulau terpencil sebagai retorika politik.
2025-03-20
Aktivis demokrasi menilai DPR terkesan basa-basi melibatkan masyarakat sipil dalam pembahasan revisi UU TNI.
2025-03-18
“Awalnya mereka tergiur karena diiming-imingi gaji besar sekitar Rp15 juta per bulan.”
2025-03-17
Revisi tersebut disinyalir akan menghidupkan kembali "dwifungsi ABRI" yang memberikan kewenangan militer di ranah sipil.
2025-03-17
Aktivis Rohingya mengatakan ditangkapnya mantan Presiden Filipina itu oleh ICC membuktikan keadilan akan menemukan jalannya.
2025-03-14
Proses selanjutnya berada kementerian perindustrian untuk pendaftaran IMEI perangkat.
2025-02-26
Perkembangan terkini terkait kedaulatan menunjukkan konflik ini memiliki implikasi penting bagi kawasan tersebut, tulis analis Bridget Welsh.
2025-02-26
Apple akan membangun pusat penelitian dan pengembangan pertama di Asia.
2025-02-25
Analis menyebut pertemuan ini riskan, Sergei Shoigu masuk daftar penangkapan dari Mahkamah Internasional terkait kejahatan perang di Ukraina.
2025-02-25
Tanpa pengawasan yang baik, menurut pengamat, Danantara bakal sulit menarik kepercayaan investor.
2025-02-24
"Kami tidak susah makanan karena alam juga ikut menyediakan. Tapi kami kesulitan biaya pendidikan."
2025-02-24
Aceh punya kewenangan menerapkan hukum syariah, yang mengundang kritik dari kelompok hak asasi manusia.
2025-02-24
Pengamat pesimistis Danantara bakal menjadi besar, karena diisi pejabat negara yang terafiliasi politik.